Cara Cek Motherboard Dengan Multitester [Troubleshooting Lengkap]
Motherboard adalah papan sirkuit tempat melekatnya seluruh komponen laptop / komputer. Untuk dapat bekerja dengan baik, motherboard harus mendapatkan daya yang cukup. Bagi Anda yang mungkin sering berkecimpung di dunia kelistrikan, pasti sudah tahu alat yang biasa digunakan untuk mengukur tegangan yakni multitester. Lantas bagaimana cara melakukan troubleshooting untuk mengecek motherbioard dengan multitester? Tenang saja, … Read more