INVERTER Adalah: Pengetian, Fungsi, Klasifikasi, Jenis, Cara Kerja

Dalam dunia kelistrikan kita tahu bahwa jenis arus listrik ada yang AC maupun DC. Arus AC merupakan arus bolak balik dan cenderung tidak stabil, berbeda dengan Arus DC merupakan arus searah yang sifatnya lebih stabil. Lalu mungkin Anda bertanya-tanya? apakah arus DC bisa dirubah menjadi arus AC? ataupun sebaliknya. Nah, untuk membahas lebih lanjut kebetulan … Read more

Pengertian KVAr, KVA, KW dan KWH. Apa Perbedaannya?

Pengertian KVAr, KVA, KW dan KWH

Jika suatu benda memiliki massa, berat, luasan atau panjang sebagai ukurannya, maka hal itu juga berlaku untuk listrik. Energi listrik memiliki satuannya tersendiri. Ada beragam satuan listrik yang biasanya digunakan. Misalnya saja KVAr, watt, KW sampai KVA. Setiap satuan listrik dapat dikonversikan ke satuan lainnya. Contohnya 1 KVAr berapa ampere atau konversi KVAr to KVA. … Read more

PWM Adalah: Pengertian, Jenis, Rumus, Rangkaian & Cara Kerja

Dalam bidang elektronika, PWM kerap dihubungkan dengan saklar. PWM menjadi pengontrol saklar elektronik. Karena rangkaian seperti switch mode power supply, inverter, speed controller maupun converter. Maka dari itu, alat tersebut juga dikenal dengan PWM controller. Lebih dalam soal rangkaian PWM, pengertian PWM arduino adalah hingga cara kerja PWM, dapat Anda simak melalui pembahasan yang ada … Read more

PLC Adalah: Pengetian, Fungsi, Komponen, Jenis & Prinsip Kerja

PLC Adalah

Dalam dunia kerja saat ini, mungkin segala hal sudah mulai dilakukan secara otomasi alias tidak perlu di perintah lagi oleh user manual. Seperti misalnya di pabrik atau semacamnya, seluruh rangkaian proses kerja dilakukan oleh mesin otomatis secara tepat. Kenapa bisa demikian? karena hal ini ada hubungannya dengan materi PLC yang akan kita bahas kali ini. … Read more

Kontak NO dan NC Pada Timer, Kontaktor & TDR [Materi Lengkap]

Kontak No dan NC

Mungkin banyak dari Anda semua belum pernah mendengar dua singkatan yang disebut kontak NO dan NC. Karena memang, kedua singkatan tersebut merujuk pada sebuah komponen perangkat listrik yang hanya dimengerti oleh para ahli elektronika. Namun, jika Anda mengunjungi pembahasan kali ini, kami yakin Anda adalah salah satu orang yang ingin mempelajari lebih dalam mengenai kedua komponen: … Read more

Freeware Adalah: Pengertian, Fungsi, Contoh, Kelebihan & Kelemahan

Freeware adalah

Dalam dunia teknologi, mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah software, hardware, freeware dan sebagainya. Jika software adalah perangkat lunak dan hardware adalah perangkat keras, lantas apa itu freeware? Sebenarnya freeware sendiri masih ada keterkaitan dengan software, namun tidak semua aplikasi itu gratis alias harus berbayar. Nah untuk mengetahui apakah aplikasi tersebut termasuk dalam … Read more

Time Delay Relay (TDR): Fungsi, Prinsip Kerja, Simbol [Materi Lengkap]

Time delay Relay

Pernahkah Anda mendengar time delay relay omron, timer omron atau pun timer autonic? Jadi komponen elektronik ini memiliki peran penting khususnya dalam mengatur rangkaian listrik. Perlu untuk Anda ketahui bahwa rangkaian listrik itu sifatnya fleksibel, maksudnya ada kalanya rangkaian listrik tersebut diputus ataupun dihubungkan kembali sesuai kebutuhan. Nah, untuk pembahasan materi lengkap mengenai time delay … Read more

Rangkaian Kontrol Star Delta Motor 3 Phase (Otomatis dan Manual)

Rangkaian Star Delta

Apakah Anda pernah mendengan apa itu rangkaian delta star? dari namanya saja terkesan ribet dan susah untuk di implementasikan. Nyatanya rangkaian ini banyak digunakan untuk kebutuhan khusus. Dikenal juga dengan rangkaian star delta 3 phase atau pun 1 phase, rangkaian star delta juga disebut rangkaian bintang. Agar lebih dalam lagi dalam memahami bagaimana konsep rangkaian … Read more

Rangkaian Listrik Campuran: Pengertian, Ciri, Rumus & Contoh Soal

Seperti namanya, rangkaian listrik campuran berarti menggabungkan lebih dari satu rangkaian listrik. Sudah banyak diketahui bahwa jenis rangkaian listrik yang dikenal dalam dunia elektronika adalah rangkaian seri serta paralel. Keduanya memiliki banyak perbedaan dan tentunya digunakan untuk kebutuhan yang juga berbeda. Lalu bagaimana dengan rangkaian listrik campuran? Simak pengertian, kelebihan dan kekurangannya hingga perhitungan matematika … Read more

Proximity Sensor Adalah: Cara Kerja, Jenis, Kelebihan dan Kekurangan

Pengertian Proximity Sensor

Ketika menyebut “sensor” biasanya yang terlintas adalah alat pendeteksi sesuatu. Lantas, bagaimana dengan sensor proximity? Mungkin banyak dari kita sering menjumpai peran dari sensor proximity tapi belum paham yang bagaimana dan seperti apa. Untuk mengetahui lebih jelas prihal proximity sensor, berikut akan kami ulas dengan gamblang prihal pengertian, cara kerja proximity sensor sampai dengan apa … Read more